Jika pengguna Microsoft Windows mungkin sudah tidak asing dengan sebutan folder "C:" atau "D:", ya itu adalah sistem file jika di sistem operasi linux biasanya disebut direktori. Nah direktori di linux memiliki struktur file hirarkinya tersendiri, seperti halnya dengan windows yang memiliki folder "Program file x86 atau Boot dan lainnya". Disini saya akan mencoba untuk menjelaskannya.
|
Sumber : https://1.bp.blogspot.com/ |
1. root atau "/"
Merupakan puncak dari direktori operasi sistem linux dan untuk setiap sub direktori dari sana selalu di awali dengan tanda "/"
2. /bin
Isinya berupa sebagian perintah - perintah atau command yang dapat digunakan oleh root (superuser) dan user biasa.
3. /boot
Seperti namanya direktori ini menyimpan program dan file - file boot atau boot loader seperti grub. Disini kernel, init.rd juga disimpan.
4. /dev
Perangkat - perangkat yang tedapat pada system
5. /etc
file - file konfigurasi dan service yang dijalankan sistem
6. /home
Isinya tempat penyimpanan user default, user yang dibuat otomatis akan terdaftar di direktori /home.
7. /lib
File yang menyimpan library atau pustaka dari seluruh aplikasi binary yang tersimpan di /sbin dan /bin.
8. /lost+found
Menyimpanan file file yang hilang akibat crash, jadi di file ini mungkin kita akan mendapatkan file - file sebagian yang hilang.
9. /media
Berisi file - file yang di mount-poing seperti flashdisk, cd, hdd dsb
10. /mnt
Pada Linux yang masih memakai kernel 2.4.x dipakai untuk daerah direktori mount point. Biasanya dipakai untuk troubleshoting.
11. /opt
Berisi paket aplikasi aksesori yang kita install ke dalam system.Namun dikala ini /opt jarang dipakai dikarenakan beberapa paket software terpisah memakai direktori untuk menyimpan paket yang menuju ke lokasi manapun
12. /proc
/proc merupakandirektori yang hampir sama dengan /dev namun /proc berkaitan dengan system yang sedang menjalankan proses
13. /root
Merupakan home direktori root (superuser)
14. /sbin
Direktori /sbin Berisi file-file biner yang esensinya untuk sistem dan mengendalikan sistem. File-file biner atau sanggup dianggap aplikasi sistem ini kalau dioperasikan secara tidak sempurna sanggup berpotensi merusak
15. /temp
Berisi file temporeri atau sementara
16. /usr
Direktori /usr berisi program-program yang sanggup di jalan masuk oleh user, agenda source code.Didalam /usr hampir ibarat dengan direktori /bin,/sbin,dan /lib
17. /var
Direktori /var merupakan direktori yang isinya sangat dinamis jiika dipakai didalam server. Sangat dianjurkan /var ini untuk diletakkan di partisi terpisah dikarenan direktori /var sanggup membengkak dengan sangat cepat
Komentar
Posting Komentar